Selasa, 08 Agustus 2023

Serka Sirad Abdullah Dampingi Staf Kelurahan Cek Lokasi Rencana Pembangunan Turap

Serka Sirad Abdullah Dampingi Staf Kelurahan Cek Lokasi Rencana Pembangunan Turap

Serka Sirad saat pengecekan lokasi, Selasa 08/08/23.

kodim0606kotabogor.com - Serka Sirad Abdullah Babinsa Kelurahan Tanah Baru, mendampingi Staf Kelurahan dalam rangka pengecekaln lokasi rencana pembuatan Turap Bantaran Kali Ciheulut.

Pengecekan tersebut dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 08 Agustus 2023 pukul 14.30 Wib, berlokasi di Bantaran Kali Ciheuleut RT. 06 RW. 01 Kelurahan Tanah Baru Kecamatan Bogor Utara Kota Bogor.

Adapun yang melatar belakangi rencana pembangunan turap di Bantaran Kali Ciheuleut tersebut adalah, salah satu langkah dalam rangka mencegah terjadinya longsor.
Demi menghindari dan mencegah terjadinya longsor di lokasi tersebut, maka dari itu Pemerintah Kota Bogor melalui Dinas PUPR Kota Bogor merencanakan pembangunan turab di area tersebut, tambah Serka Sirad.

Kegiatan yang dihadiri oleh Babinsa Kelurahan Tanah Baru,  Kasi Ekbang Kelurahan Tanah Baru dan Ketua RT. 06 RW. 01 serta tokoh masyarakat sekitar, berjalan dengan aman dan lancar, semoga pembangunan turap dapat terlaksana dengan baik, tutup Serka Sirad. (Gun4-1).


Editor : Hans 74 Pendim 0606/Kota Bogor. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar